10 REKOMENDASI MESIN CUCI SAMSUNG TERBAIK 2020

10 REKOMENDASI MESIN CUCI SAMSUNG TERBAIK 2020

Merk Samsung sudah tidak asing di telinga kita, Samsung sangat di kenal dengan produk smartphone yang kecanggihannya sudah tidak perlu diragukan lagi.

Lalu bagaimana dengan perangkat rumah tangga elektronik seperti mesin cuci Samsung, apakah mesin cuci Samsung juga memiliki keunggulan sebaik produk smartphone nya?

10 rekomendasi mesin cuci samsung terbaik 2020
mesin cuci Samsung

Mari kita mengulas 10 rekomendasi mesin cuci Samsung terbaik serta keunggulan dan semua fitur canggih yang dimiliki oleh mesin cuci Samsung lebih detail :

  • Diamond drum

Tabung pencucian ini hanya satu-satunya di dunia dengan mengadopsi bahan berlian mewah serta permukaannya yang berlubang kecil berguna sebagai tempat pembuangan air hingga pakaian akan bersih maximal dan tidak mudah kusut.

  • Air turbo drying

Berguna sebagai pengering yang bekerja dengan sangat cepat dan efektif, sehingga anda tidak butuh waktu lama saat mengeringkan pakaian.

  • Eco tub clean

Permukaan sisi dalam drum tabung mesin cuci yang mungkin ditempeli sisa detergen atau bahan kimia lain, bisa terangkat dengan mudah dan bersih dengan teknologi ini.

Sehingga anda tidak perlu khawatir akan adanya bakteri atau jamur yang berkembang biak di dalam tabung mesin cuci.

  • Tempered glass

Material anti gores yang sudah lulus uji dengan tampilannya yang elegant membuat mesin cuci Samsung makin sempurna dalam penampilannya.

Namun di balik itu semua, anda juga tidak perlu khawatir dengan material kaca nya karena bahan nya kuat, tidak mudah pecah ataupun retak.

  • Panel display

Panel tampilan tombol pengoperasian mesin cuci Samsung sangat simple dan user friendly, bahkan untuk pemula sekalipun, pasti akan dengan sangat mudah mengoperasikannya.

Di tambah lagi fitur “Dual Cluster Control” yang akan semakin menyempurnakan kinerja dan kecanggihan mesin cuci Samsung.

  • Wobble pulsator teknologi

Teknologi yang satu ini mencegah pakaian terlilit, sehingga proses pencucian akan  lebih optimal dan maximal.

  • Eco bubble technology

Fitur teknologi yang dapat membuat pemakaian listrik lebih hemat, serta dapat mencuci dengan kadar air yang rendah, sehingga dapat menghemat penggunaan air juga.

  • VRT plus teknologi

VRT adalah Vibration Reduction Technology, yang berguna untuk mengurangi dan meminimalisir getaran dan suara bising saat mesin cuci beroperasi.

  • Smart check

Teknologi ini memungkinkan para pemilik dan pengguna mesin cuci dapat mengontrol segala jenis kerusakan  yang terjadi secara otomatis lewat smartphone Samsung yang sudah terintegrasi.

  • Stain away

Fitur ini membuat proses pencucian baju jadi lebih bersih dan lebih cepat dalam mengangkat noda dan kotoran yang menempel pada serat pakaian.

  • Add wash

Dengan fitur ini, anda bisa menambahkan pakaian dan detergen walaupun mesin cuci sedang beroperasi.

  • Bubble soak

Ini adalah teknologi perendaman yang handal untuk mengangkat dan menghilangkan kotoran yang menempel pada pakaian lebih efektif.

  • Quick wash

Teknologi yang tepat bagi anda yang tidak mempunyai waktu banyak, karena fitur ini dapat membuat proses pencucian lebih cepat dan efisien.

  • Magic dispenser

Teknologi ini berfungsi untuk melarutkan detergen secara maximal, jadi anda tidak perlu khawatir akan adanya sisa detergen yang menempel dan menimbulkan bercak di pakaian.

  • Magic filter

Fitur ini mampu mengumpulkan sisa-sisa kotoran selama proses pencucian.

  • Double storm pulsator

Teknologi ini membuat hasil cucian jadi lebih bersih dan tidak kusut, jadi pakaian akan tetap aman walau di cuci dengan kecepatan tinggi.

  • Double intake

Teknologi ini berguna untuk menarik udara dari luar, sehingga membantu mempercepat proses pengeringan.

  • Wash cool save energy

Fitur ini mampu mencuci beban besar dalam suhu rendah.

  • Air wash

Fitur ini mampu menghilangkan bau tidak sedap serta membersihkan pakaian lebih maximal sehingga pakaian selalu segar.

  • Speed spray

Teknologi ini membuat percepatan putaran cucian, hingga pencucian lebih cepat selesai.

  • Digital inverter

Keunggulan mesin cuci Samsung, ada pada fitur ini, dimana fitur ini membuat proses pencucian tidak berisik, juga hemat listrik.

  • Volt fluctuations

Berguna untuk menstabilkan lonjakan listrik kira-kira 25%, dan apabila listrik mati mesin akan bisa hidup kembali secara otomatis. Biasanya lonjakan listrik membuat mesin cuci cepat rusak, namun dengan adanya fitur ini, akan menjaga kestabilan listrik mesin cuci anda.

  • Delay end

Fitur yang membantu anda untuk mengatur proses pencucian selesai sesuai dengan waktu yang anda atur.

  • Big crystal blue door

Desain pintu mesin cuci yang menggunakan engsel berlogam ganda, membuat pintu mesin cuci dapat terbuka lebih lebar sehingga memudahkan anda saat memasukkan atau mengeluarkan cucian.

  • 3 Prefer mode

3 mode pencucian yang paling di cari, yaitu eco wash untuk mencuci lebih hemat energy dan ramah lingkungan, lalu speed wash untuk menambah kecepatan extra saat proses pencucian, dan yang terakhir adalah silent wash yang akan membuat proses pencucian tidak menimbulkan suara bising.

Samsung sebagai merk dagang yang sudah ternama dan terbukti kualitasnya, sangat di terima dengan baik oleh masyarakat.

Hal itu bukan tanpa alasan, ada lebih dari 10 rekomendasi mesin cuci Samsung terbaik dapat di terima dengan baik karena harga nya yang terjangkau serta kualitas nya yang tidak perlu diragukan lagi.

Contoh nyata dapat anda lihat di pasaran, bahwa harga mesin cuci Samsung lebih rendah dari merk lainnya dengan kualitas dan fitur kecanggihan yang hampir setara.

Namun dalam membeli mesin cuci, anda jangan berfokus hanya pada harganya saja, karena mesin cuci digunakan secara rutin, jadi alangkah baiknya jika anda memilih mesin cuci yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan anda dengan bantuan informasi dari artikel 10 rekomendasi mesin cuci Samsung terbaik ini.

10 rekomendasi mesin cuci samsung terbaik 2020 juga sama, menghadirkan jenis-jenis mesin cuci yang sama dengan yang ada di pasaran, yaitu  :

  • Mesin cuci 2 tabung

Dimana mesin cuci ini memiliki 2 tabung untuk proses pencucian, tabung pertama berfugsi untuk pencucian dan pembilasan dan tabung kedua berfungsi untuk pengeringan.

10 rekomendasi mesin cuci samsung terbaik 2020
mesin cuci Samsung 2 tabung
  • Mesin cuci 1tabung front loading

Untuk mesin cuci 1 tabung front loading, semua proses pencucian, pembilasan bahkan pengeringan, dilakukan di dalam 1 tabung yang sama, dan bukaan pintu mesin cucinya berada di bagian depan.

10 rekomendasi mesin cuci samsung terbaik 2020
mesin cuci Samsung 1 tabung front loading
  • Mesin cuci 1 tabung top loading

Sedangkan untuk mesin cuci 1 tabung top loading, semua proses pencucian, pembilasan bahkan pengeringan, dilakukan di dalam 1 tabung yang sama, dan bukaan pintu mesin cucinya berada di bagian atas.

10 rekomendasi mesin cuci samsung terbaik 2020
mesin cuci Samsung 1 tabung top loading

Agar anda tidak salah pilih, mari kita simak keunggulan mesin cuci 1 tabung vs 2 tabung dari 3 point pertimbangan penting.

Yang pertama, pertimbangan dari ukuran dimensi dan ukuran nya, maka  jelas ada perbedaan antara mesin cuci 1 tabung vs 2 tabung, seperti :

  • Pada mesin cuci 2 tabung, dimensi mesin cuci lebih besar dan lebih panjang, karena terdiri dari 2 tabung yang bersebelahan, yaitu tabung pencucian dan pengeringan.
  • Pada mesin cuci 1 tabung, dimensi nya lebih ringkas, sehingga tidak terlalu makan tempat.

Yang kedua, pertimbangan dari Teknologi dan Fitur, Mesin cuci 1 tabung dan 2 tabung masing-masing memiliki keunggulan, yaitu :

  • Pada mesin cuci 1 tabung
  • proses pencucian dan pengeringan di lakukan dalam 1 tabung yang sama secara otomatis.
  • Pada mesin cuci 1 tabung layar panel biasanya cukup dengan 1 sentuhan.
  • Banyak fitur canggih yang bisa di sesuaikan dengan kebutuhan anda.
  • Pengaturan air sudah otomatis
  • Kapasitas cucian lebih besar
  • Penggunaan dan pengoperasian lebih simple
  • Bentuk ramping, tidak makan tempat
  • Pada mesin cuci 2 tabung
  • Penggunaan daya listrik lebih hemat
  • Pengering pakaian hanya mampu mengeringkan hingga 70%
  • Kurang praktis karena masih membutuhkan tenaga kita sendiri untuk memindahkan cucian dari tabung pencucian ke tabung pengering
  • Penggunaan air lebih banyak
  • Harga suku cadang lebih murah
  • Perawatan lebih mudah
  • Fungsi mesin cuci lebih optimal
  • Tidak ada sensor beban

Yang terakhir pertimbangan dari segi Harga :

  • Dari segi harga, mesin cuci 2 tabung jelas relatif lebih murah dibandingkan mesin cuci 1 tabung.
  • Dan untuk harga mesin cuci 1 tabung, harga nya sangat bervariasi tergantung dari fitur yang dimiliki mesin cuci tersebut.

Dengan bantuan informasi mengenai 10 rekomendasi mesin cuci Samsung terbaik, setiap produk mesin cuci Samsung yang di jual di pasaran, pasti mempunyai kelebihan dan kekurangannya masing-masing.

Selebihnya adalah menjadi tugas anda untuk menentukan pilihan sesuai kebutuhan anda, mulai dari kapasitas, daya listrik, penggunaan air, sampai dengan keunggulan fitur yang anda inginkan, dan tentunya harga yang sesuai dengan budget anda.

Setiap mesin cuci Samsung memberikan fitur kecanggihan yang berbeda untuk memudahkan anda saat mencuci jadi lebih menyenangkan.

Leave a Reply

Your email address will not be published.